Sidoarjo,newspatroli.com
Badan Intelejen Negara Daerah ( Binda ) Sidoarjo bekerja sama dengan Dinas kesehatan Kabupaten Sidoarjo menggelar Vaksinasi massal yang bertempat di Klinik DPM dr. Andre yulius Rabu, (06/07/2022).
Koordinator pelaksana dr .Andre yulius mengatakan ” Dosis yang di siapkan booster ,namun jika masyarakat yang datang untuk mendapatkan suntikan dosis pertama dan kedua tetap di layani , dan vaksin yang digunakan yakni pfizier , sinovac , serta Astra zaneca ” jelasnya.
” Untuk kali ini Binda Jatim menyiapkan 3400 dosis vaksin dengan sasaran masyarakat umum , selain itu dirinya mengucapkan banyak terima kasih kepada Binda jatim yang telah membantu percepatan vaksinasi di Jawa timur khususnya kabupaten Sidoarjo” jelasnya .