banner 700x256

Upaya Humas Polresta Sidoarjo Membuat Wilayanya Kondusif Menjelang Pemilu 2024

banner 120x600
banner 336x280

Pada kesempatan tersebut, Iptu Tri Novi Handono, menyampaikan kepada wartawan yang hadir agar menjadi penggerak bagi rekan-rekan lainnya guna turut menjaga kondusifitas kamtibmas di wilayah Kabupaten Sidoarjo.

“Agar masyarakat merasa tenang, aman dan nyaman, kita harus bisa bersama – sama menjaga situasi menjadi kondusif dan terkendali, apalagi ini suhu politik juga sudah mulai menghangat menghadapi Pemilu 2024, oleh sebab itu kami berharap rekan-rekan wartawan media online dapat bersama-sama memerangi informasi yang belum tentu jelas kebenarannya. Karena berita Hoaks merupakan informasi yang meresahkan, ini harus kita tangkal bersama,” pesan Tri Novi.

Kedepan pertemuan-pertemuan rutin seputar cangkrukan kamtibmas dari pihak Kepolisian di wilayah Kabupaten Sidoarjo akan rutin digelar, dengan menggandeng awak media, netizen, organisasi kepemudaan, tokoh masyarakat dan tokoh agama, pungkasnya.(Ags/MW)

Baca juga : Dirlantas Sebut Sejumlah Kebijakan Kapolda Jateng Mampu Turunkan Jumlah Laka Lantas Selama Ops Ketupat Candi 2024

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *