banner 700x256

Bupati Lampung Utara Tekankan Koordinasi Lintas Sektor Efektif

banner 120x600
banner 336x280

Lampung Utara- NewsPATROLI.COM –

Bupati Lampung Utara, Dr. Ir. Hamartoni Ahadis, M.Si., menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektor bersama Forkopimda Kabupaten di Gedung Pusiban.
Senin 12 Januari 2026.

Rapat ini dihadiri jajaran pejabat Pemkab Lampung Utara dan menjadi arena konsolidasi antar organisasi perangkat daerah dengan mitra lintas sektor untuk memastikan keselarasan program pembangunan daerah.

Dibahas isu prioritas seperti layanan dasar masyarakat, percepatan data terpadu, pencegahan stunting, dan kesiapsiagaan bencana.

Bupati Lampung Utara, Hamartoni menekankan koordinasi lintas sektor sebagai instrumen tata kelola pembangunan efektif.

“Setiap OPD dan mitra kerja diharapkan melaporkan capaian, hambatan, dan rencana tindak lanjut secara terukur,” ujarnya.

Rapat diakhiri penyusunan tindak lanjut yang dimonitor berkala.

Baca juga :  Sinergi Pemda dan Perguruan Tinggi, Bupati Lampung Utara Uji Calon Doktor

Heriyadi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *