Banner Berdiri Dalam Berita 2
Banner Berdiri Dalam Berita 2
banner 700x256

Bupati Sidoarjo Berangkatkan 28 Armada Bus Peserta Mudik Gratis

Agus Sutopo
Bupati Sidoarjo Berangkatkan 1.400 Peserta Mudik Gratis E1712387781320
Bupati Sidoarjo Berangkatkan 28 Armada Bus Peserta Mudik Gratis
banner 120x600
banner 336x280

Dalam kegiatan tersebut, Bupati Sidoarjo juga didampingi oleh Sekretaris Daerah Fenny Apridawati, Kepala Dinas Perhubungan Benny Airlangga Yogaswara, Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol. Christian Tobing, Dandim 0816 Letkol Inf. Guntung Dwi Prasetyo, Kasatpol PP Yani Setyawan dan jajaran pejabat lainnya.

Salah satu pemudik asal Ponorogo, Arifian Lutfi Ansori mengaku senang dengan adanya mudik gratis dari Pemerintah Kabupaten Sidoarjo. Sebab, dirinya dapat menghemat biaya transportasi.

“Mudik gratis ini saya sudah ikut terus sejak 4 tahun terakhir ini, saya senang kalau ada mudik gratis karena selain hemat fasilitas bus nya juga nyaman,” ucapnya.

Senada, Rini Dwi Astuti pemudik asal Magetan juga menyatakan hal yang sama. Dengan program mudik gratis ini lebih menghemat uang dan waktu.

Baca juga : Antisipasi Banjir di Musim Hujan, Pj.Walikota Mas Ali Didampingi Kadis PUPR Perakim Muraji Lakukan Pengecekan Lokasi

“Kalau saya ke Magetan harus mengeluarkan uang Rp 100 ribu per orang, sedangkan saya ada 3 anggota jadi lumayan lah kalau pulang pergi. Dengan mudik gratis ini saya juga tidak perlu jauh-jauh ke bungurasih dan antri dengan lainnya,” jelasnya.

Rini juga berharap mudik gratis ini terus diadakan oleh Pemerintah Kabupaten Sidoarjo dan terus ditambah armadanya.

“Semoga aja kedepan armadanya terus bertambah, karena mudik gratis Pemkab Sidoarjo selalu menyediakan bus yang aman dan nyaman,” harapnya. (Gus)

Baca juga berita lainnya diGoogle News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *