Demikian halnya dengan pembangunan insfratruktur seperti jalan Onderlagh dan Pamsimas serta SPAM JP kebanyakan mangkrak dan belum bisa dinikmati masyarakat.
“Bahkan dari tahun-tahun sebelumnya bermasalah namun kami juga tak mengerti masih saja tidak ada perhatian dari dinas terkait atau memang kades lama tidak mengindahkan teguran mereka dan kami berharap agar menjadi perhatian Pemkab Lampura khususnya” pungkasnya.
Ditempat terpisah nomer telpon kades Batu Nangkop dalam kondisi tidak aktif sehingga belum bisa dimintai keterangan.
Dikutip dalam pemberitaan Monologis.id sebelumnya diketahui bahwa Edi Waluyo merupakan calon kades incumbent yang dinyatakan lolos dalam tes tertulis penilaian oleh panitia kabupaten dengan merekayasa hasil test.
(Heriyadi/tim.)