Banner Berdiri Dalam Berita 2
Banner Berdiri Dalam Berita 2
banner 700x256

Polres Jember Gelar Operasi Patuh Semeru 2022

Favicon
IMG 20220613 WA0027
banner 120x600
banner 336x280

Dalam rangka apel gelar pasukan operasi patuh semeru 2022 mengusung tema “Tertib lalu lintas menyelamatkan anak bangsa ”. Hal tersebut dikarenakan sebagai bentuk keprihatinan bersama,karena kasus kecelakaan lalu lintas saat ini menjadi salah satu pembunuh terbesar di Indonesia bahkan di Jawa timur yang rata-rata terdapat 10 orang meninggal dunia karena kecelakaan lalu lintas setiap harinya.

Dalam rangkah meningkatkan disiplin protokol kesehatan masyarakat dan cipta Kamseltibcarlantas. Di tengah pandemi Covid-19, Polda Jawa Timur Melaksanakan operasi patuh semeru 2021. Dengan mengedepankan kegiatan Preentif dan Preventif disertai penegakan hukum secara selektif prioritas.

Dalam operasi patuh Semeru 2022 ini Polres Jember melibatkan personil sebanyak 3. 343 orang, personil ini gabungan dari, Polres Jember dan stakeholder terkait dengan delapan sasaran yang disisir dalam operasi patuh Semeru tahun ini. Dan diharapkan dengan pelaksanaan operasi ini dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dengan harapan angka kecelakaan lalu lintas dapat ditekan dengan semaksimal mungkin.

Baca juga : Cooling System di Pilkada 2024, Polres Jember Bersama Komunitas Motor Serukan Persatuan dan Kesatuan

Dalam arahannya Kapolda Jatim IRJEN DR. Nico Afinta SIK MH yang disampaikan oleh Kapolres Jember dalam apel gelar pasukan menekankan empat yaitu “Selama pelaksanaan operasi agar, Satu panjatkan doa kepada Tuhan Yang Maha Esa sebelum melaksanakan tugas yang, Kedua utamakan faktor keamanan dan keselamatan dengan memahami standar operasional prosedur yang ada yang, Ketiga hindari tindakan sikap arogan dan pungli, Terakhir melakukan tugas operasi patuh dengan baik tanpa menimbulkan komplain dari masyarakat”, Tutur Kapolres. (AR-Humas).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *