banner 700x256

Daftar Susunan Pemain Madura United Vs Persib Bandung

banner 120x600
banner 336x280

Sumenep – News PATROLI.COM –

Belum maksimalnya kondisi fisik pemain, pelatih Madura United melakukan sejumlah rotasi untuk menghadapi Persib Bandung sesaat lagi rabu (1/11/2023).

Satria Tama dipercaya mengawal benteng terakhir Madura United menggantikan Wawan Hendrawan yang selama ini sering menjadi starter.

Selain itu, Guntur Ariyadi yang bertipe centre back juga diturunkan sejak menit awal bersama Fachruddin dan Cleberson untuk menghalau serangan Persib Bandung yang dalam performa menanjak musim ini.

Pada laga ini seluruh pemain asing Madura United juga diturunkan sejak awal untuk memaksimalkan raihan poin di kandang sendiri.

Berikut daftar susunan pemain laskar sape kerrab menghadapi Persib Bandung.

Madurq United : Satria Tama (PG), Guntur Ariyadi, Cleberson, Jacob Mahler, Rivera, Hugo Gomes, Lulinha, Fachruddin A, Salim Akbar, Koko Ari, Junior Brandao

Baca juga :  PDAM Fokus Perbaikan Intensif, Solusi Proaktif untuk Sementara Tandon Penampungan Darurat

Persib Bandung : Teja Paku A (PG), Nick Kuipers, Putu Gede, Robi Darwis, Madinda, David Da Silva, Frets Butuan, Alberto, Rahmat Irianto, Ciro Alves, Edo Febriansyah.

(Hendri/Sahmari)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *